PELAKSANAAN ANBK

Pelaksanaan ANBK kelas 5 SDN 1 Buduan Kecamatan Suboh yang dilaksanakan pada gelombang 1 dan di jadwal dengan 2 Sesi anatar lain Sesi 1 dan Sesi 2 pada hari senin tanggal 23 dan 24 Oktober 2023 yang dilaksanakan di Ruang Guru SDN 1 Buduan, pelaksanaan ANBK tersebut berjalan dengan lancar dan tidak ada kendala apapun sehingga siswa dapat mengerjakan dengan baik dan malksimal dan tepat waktu yang sudah di tentukan oleh aplikasi ANBK